19 Desember 2006
Bangun tidur aku masih tak tahu akan melakukan apa hari ini. Namun siang harinya, aku mendapatkan kesempatan meminjam motornya Djohan sedangkan dia akan memakai vespanya yang baru saja diperbaiki. Isi tangki sampai penuh dan pompa ban depan serta belakang aku kira sudah cukup. Tiba-tiba ada lagi pesanan/desakan untuk mengirimkan STNK motor di rumah yang terbawa olehku. Disarankan lewat TIKI, meski aku tak yakin tahu dimana kantor pusatnya TIKI di sini. Akupun harus mampir ke Gramedia Basuki Rahmat untuk beli amplop. Keluar dari situ ternyata ban motornya bocor. Saat aku menulis ini, aku sedang menunggu di ban ditambal di dekat toko buku itu. Mungkin ban itu tak kuat melawan jalanan Surabaya yang membara dan hawanya yang waduh! Bikin acara naik bis kemarin serasa lebih nyaman. Ternyata bukan karena panas. Paku kecil sempat melukai si tukang tambal ban, ia pun menunjukkan luka dan darah yang keluar dari jempol kirinya itu. Aku rasa karena hawa yang begitu panas dan terik matahari yang membakar itu membuat si tukang tambal ban sering mengeluh. Ia mengeluh lagi betapa susah memasang ban motornya Djohan itu. Aku tak bisa memikirkan tanggapan yang tepat.
Aku memang tak melupakan panasnya sengatan matahari di kota ini, namun sedari dulu memang hal itu selalu pantas dikeluhkan. Tadi aku lihat di WM, lowongan yang ada tak begitu jauh beda dengan yang di Petra. Guru saja. Setelah ini rencananya aku akan ke Unair, meski dalam hati agak wegah juga. Panas seperti ini membuat aku membayangkan seandainya bisa ngadem saja di Gramedia, apalagi ada yang seksi di dalam situ tadi.
Sebelum ini
Bulanan
- April 2005
- Mei 2005
- Juni 2005
- Juli 2005
- Agustus 2005
- September 2005
- Oktober 2005
- November 2005
- Desember 2005
- Januari 2006
- Februari 2006
- Maret 2006
- April 2006
- Mei 2006
- Juni 2006
- Juli 2006
- Agustus 2006
- September 2006
- Oktober 2006
- November 2006
- Desember 2006
- Januari 2007
- Februari 2007
- Maret 2007
- April 2007
- Mei 2007
- Juni 2007
- Juli 2007
- Agustus 2007
- Oktober 2007
- November 2007
- Januari 2008
- Februari 2008
- Maret 2008
- April 2008
- Mei 2008
- Juni 2008
- Juli 2008
- Agustus 2008
- September 2008
- Oktober 2008
- November 2008
- Desember 2008
- Januari 2009
- Februari 2009
- Maret 2009
- April 2009
- Mei 2009
- Juni 2009
- Juli 2009
- Agustus 2009
- September 2009
- Oktober 2009
- November 2009
- Desember 2009
- Januari 2010
- Februari 2010
- Maret 2010
- April 2010
- Mei 2010
- Juni 2010
- Juli 2010
- Agustus 2010
- September 2010
- Oktober 2010
- Desember 2010
- Januari 2011
- Februari 2011
- Maret 2011
- April 2011
- Mei 2011
- Juni 2011
- Agustus 2011
- September 2011
- Oktober 2011
- November 2011
- Desember 2011
- Januari 2013
- Maret 2013
- Maret 2015
- Mei 2015
- Februari 2022
Egos&Temans
- alterpedia
- onemoretunes
- onie
- julie
- dwi
- carol
- jessie
- dian
- tyka
- vero
- panjul
- daru lak
- debbie
- rossalyn
- bayu
URL Lainnya
- titikoma | dead air | koil | andreas-h | enda-n | eka | kliping buku | hoax | saltum | DRS | biopsychiatry | jogja | pasarsolo | mediabersama | matabaca | ruangbaca | indymedia | youtube | indoprogress | popculture | kunci | endonesa | rumah kiri | marxist | NLR | marxists | burgomeister | manybooks | OBT | donlot youtube | sing365 | deviantart | songmeanings | imdb | britfilm | readprint | googlelit | gutenberg | links indo | digital books | books download | preterhuman | information | mininova | wikipedia | anarchopedia | uncyclopedia | stanford | myth | encyclopedia | alamat | teori | lit-teori | misshacker | awful | vtunnel | make up | tutorial | mandarjn | banner | colors | javascript | blogthings | archive | nguping | lentera
XML
0 Responses to “Catatan Nyaris Seminggu #10”